Wednesday, November 16, 2011

The New Green 5R

5R ini disadur dari artikel “Ten Tips for a Zero-Waste Household
  1. Refuse: tolak barang yang tidak dibutuhkan seperti brosur-brosur dan barang-barang marketing gratisan lainnya
  2. Reduce: rapikan rumah anda dan sumbangkan barang yang sudah tidak anda pakai, jangan disimpan di dalam gudang terus. Barang anda bisa menjadi emas bagi orang lain yang membutuhkannya. Selain itu, selalu gunakan daftar belanja sehingga anda tidak membeli barang yang tidak anda butuhkan.
  3. Reuse: ganti barang sekali pakai dengan yang bisa dipakai berulang-kali seperti tissue diganti sapu tangan, popok kain, yang selain hijau juga hemat. Pakai juga kantong/tas belanja agar tidak menggunakan kantong plastik kresek.
  4. Recycle: cari tahu tempat-tempat daur ulang yang ada, dan kalau anda menemukannya, share dengan dengan teman-teman lain. Selain itu, sebisa mungkin membeli barang secondhand yang seringkali masih dengan kondisi baik. Hindari membeli barang berbahan dasar plastik karena plastik akhirnya akan terbuang dan memenuhi tempat pembuangan sampah serta laut
  5. Rot: coba ikutan membuat kompos dari sisa makanan anda, jangan lupa beli bibit tanaman agar alhasil anda bisa menghasilkan sendiri bahan makanan dari sisa makan anda. Kalau ada sudah coba makan dari tanaman sendiri, masak apa pun rasanya mak nyus dan bangga.

Teknologi Ramah Lingkungan

1. Pengertian Teknologi Ramah Lingkungan
    Kata teknologi berasal dari bahasa Yunani, yaitu technologia, techne, dan logia, yang berarti 'studi terapan praktis dari pengetahuan dalam bidang tertentu' atau 'satu cara penyelesaiaan tugas dengan menggunakan proses teknik, metode, atau teknologi pengetahuan'.
     Secara luas, teknologi dapat diartikan sebagai sekumpulan teknik atau pengetahuan manusia tentang cara menggabungkan sumber daya untuk memproduksi yang diinginkan, memecahkan masalah, memenuhi kebutuhan, memuaskan keinginan, serta mencakup metode teknis, keterampilan, proses, alat, dan bahan baku.
     Sebelum abad ke-20, kata teknologi ditujukan untuk menjelaskan studi tentang seni atau kerajinan. memasuki abad ke-20, istilah teknologi semakin dikenal dan mulai dikaitkan dengan revolusi industri, terutama dalam bidang ilmu pengetahuan, bisnis, dan teknik.
      Seorang ahli sosiologi terkenal, read baik (1937), menjelaskan bahwa teknologi antara lain mencakup  seluruh alat, mesin, peralatan, senjata, perumahan, pakaian, komunikasi, transportasi yang diproduksi dan digunakan. Sepanjang abad ke-20, penggunaan istilah teknologi mencakup beberapa hal berikut.
a. Teknologi sebagai objek, meliputi peralatan, mesin, instrumen, senjata, peralatan, perangkat fisik yang mendukung performa teknis.
b. Teknologi sebagai pengetahuan, yaitu studi untuk mengetahui dan memahami tentang apa dan bagaimana proses di balik inovasi teknologi.

c. Teknologi sebagai suatu kegiatan, yaitu kegiatan yang dilakukan oleh seseorang dan mencakup keahlian, metode, prosedur, atau rutinitas.

d. Teknologi sebagai sebuah proses, yaitu teknologi yang bermula dari munculnya kebutuhan atau permasalahan dan kemudian diakhiri oleh sebuah solusi (penyelesaian).

e. Teknologi sebagai sistem sosioteknik, yaitu pembuatan dan penggunaan benda-benda yang melibatkan manusia dan benda lain dalam kombinasinya.

     Teknologi pada dasarnya bertujuan untuk membuat kehidupan manusia menjadi lebih baik. bagaimanapun, kita patut bersyukur dan mengharga teknologi yang telah mempermudah kita dalam mencukupi kebutuhan hidup. Tetapi, dengan adanya peningkatan polusi dan kerusakan lingkungan, pada akhirnya teknologi ramah lingkungan mulai dikembangkan. Teknologi ramah lingkungan dinilai dapat meningkatkan penghematan energi (sumber daya alam) dan mengurangi pencemaran lingkungan.
     Teknologi ramah lingkungan (ecofriendly tecnology) atau yang dikenal sebagau teknologi berkelanjutan adalah teknologi yang bersifat ramah terhadap lingkungan atau berdampak positif terhadap lingkungan hidup.
     Teknologi ramah lingkungan umumnya menggunakan cara pemanfaatan sumber energi yang dapat diperbarui (seperti sinar matahari, angin, air, dan sejenisnya) serta mengubahnya menjadi energi lain yang sedikit atau bahkan tidak menghasilkan limbah dan polusi. Kehadiran teknologi ramah lingkungan merupakan solusi dalam kaitannya dengan isu atau permasalahan lingkungan hidup. Kehadirannya mutlak dibutuhkan karena berpengaruh pada kelangsungan hidup manusia dan kelestarian lingkungan di masa depan.
Alpen SteelSuper Power LED Street Alpen SteelSolar Mobile PhoneAlpen SteelSolar Traffic Light Alpen SteelSolar Television
- Gambar diatas adalah contoh berbagai produk teknologi ramah lingkungan yang dihasilkan oleh salah satu perusahaan lokal indonesia. Hal ini merupakan wujud kepedulian kita terhadap perkembangan teknologi dan keserasiannya terhadap lingkungan.

COMING SOON FOR NUMBER 2 !!
Bayangkan anda sedang mencari sebuah rumah sewaan baru dan melihat dua rumah yang berjejer dan sama-sama ditawarkan. Satu rumah yang biasa saja tetapi asri dan rindang dengan pepohonan, dan sebelahnya adalah rumah “minimalis” tanpa pohon sama sekali. Mana yang akan anda pilih?
Ternyata rumah yang asri dengan pohon bisa menambah daya tarik dan daya sewa dan jual rumah seperti yang telah diteliti oleh Geofftrey Donovan dalam tulisannya The effect of urban trees on the rental price of single-family homes in Portland, Oregon.
Selain itu, Donovan juga telah meneliti bahwa harga jual sebuah rumah pun bisa naik dengan adanya pohon di pekarangan rumah ataupun di trotoar jalan pinggir rumah tersebut. Referensi dari ” The Economics of Urban Trees”.
Hal ini sangat menarik karena dengan semakin banyak orang yang tertarik dan perhatian dengan lingkungan, maka pohon, yang membutuhkan banyak waktu untuk tumbuh, dapat menjadi salah satu bagian dari penjualan sebuah rumah.
Pohon, selain memproduksi oksigen, menyejukkan rumah dari teriknya matahari, dan memberi tempat tinggal bagi binatang juga bisa memberikan banyak sumber daya lain seperti buahnya, daun dan batang yang dapat menjadi obat-obatan, dan lain sebagainya.
Pohon tidak selalu harus di tanam di tanah, tetapi bisa juga di pot yang agak besar. Hal ini dapat dilakukan untuk pohon-pohon buah seperti jambu, mangga, jeruk, dsb.
Jadi menanam pohon di rumah anda akan sangat menguntungkan anda dan lingkungan kita. Mengapa tidak kita tanam pohon di rumah sekarang?

Saluran got bukan tempat sampah

bersihkan_got
“Jalanan banjir!”. “Drainase jelek!”. “Sampah tutupi pintu air!”. “Pemerintah gagal membersihkan kali!”. “Musim banjir datang lagi!”. “Pemerintah tidak siap hadapi musim hujan!”.
Itu adalah kata-kata yang sering dilontarkan media maupun masyarakat kalau sudah dekat-dekat musim hujan. Saya sih bukannya mau membela negara. Tetapi terlalu banyak orang yang tidak mau tahu, tidak peduli yang penting tidak banjir. Tetap saja buang sampah sembarangan tetapi tidak mau banjir.
Kalau tidak introspeksi diri kita masing-masing, negara manapun tidak akan sanggup menghadapi permasalahan perkotaan di Indonesia ini kalau masyarakatnya hanya bisa protes dan demo tanpa mau sadar dan memperbaiki diri.
Sebenarnya semua masalah banjir, sampah di kali dan laut, asalnya adalah saluran got di depan rumah kita masing-masing. Coba setelah membaca artikel ini, anda menyempatkan diri ke luar rumah dan melihat keadaan saluran got anda. Apakah lancar? hanya telihat air saja? banyak sampah menumpuk? air tidak jalan sama sekali dan gelap gulita?
Tahukah anda bahwa semua got yang ada di perumahan kita akhirnya bersatu di kali atau sungai yang pada akhirnya sampai ke laut? Jangan hanya mencibir pemerintah tidak bisa kerja. Kita pun sebenarnya memiliki andil dari permasalahan sampah yang ada dan menutupi pintu air sehingga banjir. (kompas 6 November 2008)

KOMPAS/WISNU WIDIANTORO / Kompas Images
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO / Kompas Images
Memang pertama kita harus sadar dan tidak buang sebarangan.
Tetapi selain itu, kita harus selalu secara berkala (kalau bisa setiap hari) membersihkan saluran got di depan rumah kita. Tidak usah muluk-muluk mau membersihkan se-RT atau mau menggalang masyarakat buat aksi sosial membersihkan got di RT/RW. Itu sudah terlalu jauh, yang ada hanya membuat acara 1 kali dan setelah itu got penuh lagi dengan sampah.
Yang paling penting, perhatikan saja saluran got depan rumah anda sendiri. Bersihkan dari semua sampah terutama sampah plastik seperti kantong kresek, botol plastik, dsb. Kalau saya menyiapkan sapu lidi yang panjang dan pengki untuk mengambil sampah serta juga kait yang terbuat dari besi untuk mengambil kantong kresek. Setelah itu air di got di sapu agar air mengalir. Hal ini juga akan mengurangi resiko penyakit demam berdarah.
Pasti kita akan berpikir, ah… saya bersihkan got depan rumah besok juga penuh lagi. cape-cape amat… malas deh.
Kalau saya terus bersihkan tidak peduli dengan hal itu karena saya puas kalau melihat saluran got saya bersih. Tetapi selain itu saya juga bicara dengan tetangga bila salurannya menghalangi aliran air atau terus menerus kotor. Kita hidup di lingkungan masyarakat. Mereka juga harus peduli, tetapi harus kita beri contoh. Kalau kita hanya protes tanpa melakukan sesuatu mereka pun tidak termotivasi. Oleh karena itu walaupun mulai hanya sendiri, tetangga pun akan melihat dan ikut membersihkan.
Inilah yang selalu menjadi tujuan blog Aku Ingin Hijau. Hanya hal kecil, yaitu membersihkan saluran got depan rumah kita. Tetapi kalau dilakukan oleh semakin banyak orang, maka pasti akan ada hasil dan efek yang luar biasa. Saya yakin bahwa hal ini akan sangat berguna bukan saja untuk mengurangi banjir, memperbaiki kualitas air sungai dan laut untuk habitat laut dan air baku minum kita, tetapi juga akan mengurangi penyakit yang muncul akibat saluran got yang kotor.
  • Jangan buang sampah sembarangan. Buang sampah pada tempatnya yaitu tempat sampah
  • Bersihkan got secara berkala (sebaiknya setiap hari)
  • Ambil semua sampah dari got terutama sampah plastik dan masukkan ke tempat sampah
  • Sampah daun kering dapat anda kompos atau buang ke tempat sampah. Jangan dibuang ke got
  • Jangan membuang oli, minyak, cat tembok, pestisida atau bahan-bahan kimia apapun ke saluran got
  • Hindari pemakaian kadar sabun tinggi saat mencuci mobil
  • Bila got anda sudah dangkal karena banyak endapan, maka anda bisa gunakan cangkul untuk mendalamkan got anda kembali dan memasukkan endapan ke karung plastik
Jangan tunggu dari orang lain. Mulai dari diri kita sendiri. Saluran got bukan tempat sampah dan dapat menyelamatkan kita dari banjir.

Bersih-bersih sebelum hujan

Musim hujan sudah tiba. Kemacetan dan banjir juga sudah mulai terasa.
Apa yang harus kita lakukan di akhir pekan ini? Ayo kita sama-sama:
inilah tips2nya:
  1. Bersihkan dan perdalam selokan di sekitar rumah anda. Kalau got banyak kotoran dan lumpur harus dikeruk agar jadi lebih dalam.
  2. Bersihkan talang rumah anda untuk mencegah demam berdarah
  3. Tanam pohon sebanyak-banyaknya. Boleh di pot dan lebih baik di taman. Musim hujan sangat cocok untuk menanam pohon karena pohon lebih mudah adaptasi ke lingkungan baru
  4. Buat sumur resapan. Paling tidak resapan BioPori
  5. Cek genteng rumah anda untuk menghindari kebocoran
  6. Buat tong penadah air hujan. Air semakin susah. Jangan dibuang percuma
  7. Cek seluruh rumah untuk tempat genangan air tempat bersarangnya nyamuk.
  8. Gemburkan tanah kebun anda agar bisa menyerap dengan lebih baik, tapi beri rumput agar tanah tidak terbawa air hujan
  9. Siapkan lilin dan senter beserta baterai bila mati lampu
  10. Jangan lupa persiapkan cadangan makanan untuk berjaga-jaga dari banjir
  11. Ajak lingkungan anda bersama RT dan RW untuk sama-sama membersihkan got dan jalanan
Mudah-mudahan dengan cara-cara ini maka musim hujan 2011-2012 bisa kita lewati bersama dengan lebih baik. Sekarang bukan lagi sedia payung sebelum hujan tetapi bersih-bersih sebelum hujan.

Wednesday, November 9, 2011

IMPORTANT NEWS!! VOTE KOMODO ISLAND INDONESIA!!

Informasi komodo Indonesia dikalahkan kadal air Malaysia dalam persaingan masuk menjadi New Seven Wonder of Nature hanyalah isapan jempol. Terbukti dalam situs resmi www.new7wonder.com binatang yang berhabitat di area bakau sepanjang 4,5 kilometer sungai di Malaka tidak tercantum sebagai nominasi.   Di Malaysia tak ada kampanye memasukkan kadal air sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia.
Kehebohan ini bermula dari sebuah berita tentang kadal air yang dilansir bagian Pusaka dan Budaya Negara Bagian Malaka. Ketua Komite Pariwisata, Pusaka dan Budaya Datuk Latiff Thamby Chik menjelaskan, institusinya berniat menjadikan kadal air sebagai salah satu daya tarik wisatawan untuk berkunjung ke Malaka. Sontak berita yang dimuat oleh media lokal berbahasa Inggris, The Star, 1 Juni 2011 ini menyebar di antara pengguna BlackBerry dan twitter.
“Mungkin biasa bagi penduduk lokal melihat kadal raksasa muncul dari sela-sela tanaman bakau, beberapa bahkan tak menyukai kehadirannya, namun bagi turis asing sangat menarik karena tak bakal menemukannya di negera mereka. Sejumlah turis asing seringkali menunggu dengan sabar di sepanjang sungai untuk melihat kemunculan raksasa ini dari area bakau,” papar Chik.
Dirinya membenarkan apabila pemerintah Malaysia berniat memperkenalkan kadal air raksasa sebagai objek wisata bagi turis asing. Rencananya kawasan ini akan dijadikan seperti Pulau Komodo di Indonesia. Pemerintah bagian Malaka bahkan akan mengoperasionalkan kapal pesiar yang memungkinkan turis melihat dari jarak dekat kadal raksasa itu.
Berbagai informasi mengenai hal ini pun menyebar di kalangan jurnalis tidak terkecuali redaksi Generasi Indonesia. Salah satu informasi melalui blackberry massager (BBM) menyebutkan bahwa Pulau Komodo terus tertinggal dari wisata negara tetangga. Namun di BBM yang sama terdapat ajakan untuk vote Komodo.
Inilah salah satu BBM tersebut : “Guys, DATA PENTING!! PULAU KOMODO terus ketinggalan voting di news7wonders.. kita udah kalah dair negara tetangga kita, butuh 100 juta voter lagi buat ngunci mati kita jadi new7wonders.. AYOOOO KITA DUKUNG. Ketik Komodo kirim ke 9818.. Kita hampir kalah dengan KADAL AIR RAKSASANYA Malaysia.. Yo kita dukung terus!! Bantu broadcast ya.. Rakyat senang jika INDONESIA terkenal!”
Berbagai tanggapan mengenai hal ini pun berdatangan. Panji, mahasiswa salah satu perguruan tinggi di Jakarta tidak mempercayai kalau Pulau Komodo kalah dari kadal air Malaysia. “Gue nggak percaya kalau kita kalah sama Malaysia. Mereka cuma bikin heboh dan cari sensasi aja, maunya bikin gara-gara,” kata mahasiswa semester satu ini didampingi beberapa teman sekampusnya.
Berikut 28 finalis New Seven Wonder of Nature yang disusun berdasarkan abjad:
1. Amazon (Bolivia, Brazil, Kolombia, Prancis, Guiana, Guyana, Peru, Suriname, Venezuela)
2. Angel Falls (Venezuela)
3. Bay of Fundy (Kanada)
4. Black Forest (Jerman)
5. Bu Tinah Island (Uni Emirate Arab)
6. Cliffs of Moher (Irlandia)
7. Dead Sea (Israel, Yordania, Palestina)
8. El Yungque (Puerto Rico)
9. Galapagos (Ekuador)
10. Grand Canyon (Amerika Serikat)
11. Great Barier Reef (Australia, Papua Nugiuni)
12. Halong Bay (Vietnam)
13. Iguazu Falls (Argentina, Brazil)
14. Jeita Groto (Libanon)
15. Jeju Island (Korea Selatan)
16. Kilimanjaro (Tanzania)
17. Komodo (Indonesia)

18. Maldives (Maldives)
19. Masurian Lake District (Polandia)
20. Matterhorn (Italia, Swiss)
21. Milford Sound (New Zealand)
22. Mud Volcano (Azerbajian)
23. Puerto Princesa (Filipina)
24. Sundarbans (India)
25. Table Mountain (Afrika Selatan)
26. Uluru (Australia)
27. Vesuvius (Italia)
28. Yushan (Taiwan)

AYOOO PILIH KOMODO JADI  NEW SEVEN WONDERS!!
                                                                             











COME TO KOMODO ISLAND INDONESIA AND VOTE KOMODO ISLAND FOR NEW 7 WONDERS!! C'MON EVERYBODY VOTE KOMODO!! JUST MESSAGE "KOMODO" SEND 9818!! LIFE KOMODO!! LIFE INDONESIA!!

Pink Beach - Komodo island

Thursday, August 18, 2011

9 Tanaman Terampuh untuk Mencegah Global Warming ( Version Indonesian )


9 Tanaman Terampuh untuk Mencegah Global Warming


Bungur & Mahoni

  
 Dikenal mampu menyerap polutan seperti timbal.  Maka kedua pohon ini sebaiknya ditanam untuk penghijauan di kota-kota besar, dekat jalan protokol yang padat lalu lintasnya. Bukan rahasia lagi kalau kendaraan bermotor menjadi penyumbang timbal terbesar di udara Sebaliknya, pohon seperti akasia sebaiknya jangan dijadikan pohon jalur hijau. Mengapa? karena akasia menjadi salah satu pencetus asma. Begitu juga pohon palem yang indah bentuknya, tak begitu besar manfaatnya. 



Lumut

    
Lumut yang menempel di batang pohon mampu mendeteksi tingkat polusi udara suatu daerah. Semakin banyak lumut menempel di sebuah pohon berarti semakin baik kualitas udara di tempat itu.



Tanaman Sirih Belanda

   
Tanaman perdu yang bisa tumbuh dimana saja, termasuk di dalam pot di halaman rumah ini mampu menyerap formaldehida dan benzena. Hasilnya rumah pun lebih segar dan lega untuk bernafas.


Kembang Sepatu

   
Mampu menyerap nitrogen sehingga membuat paru-paru kita jadi lega. Namun jangan sekali-sekali menanam bunga kembang sepatu di dekat ruang Radiografi. Tanaman ini berfungsi meneruskan radiasi sehingga berbahaya bagi orang di sekitar tempat radiografi tersebut.


Sansevieria
   
Kalau kembang sepatu berfungsi melanjutkan radiasi, tidak demikian dengan tanaman sansevieria ini. Sansevieria mampu menyerap 107 jenis racun, termasuk polusi udara, asap rokok (nikotin), hingga radisi nuklir, sehingga cocok dijadikan penyegar. Oya, kaktus juga bisa menghambat radiasi.



Pohon Trembesi

   
Mampu menyerap karbondioksida dalam jumlah yang besar, sehingga sangat disarankan untuk ditanam sebagai pohon penghijauan. Namun trembesi membutuhkan lahan yang cukup luas.

Tuesday, August 16, 2011

Go Green Initiative dan Prinsip ( Version Indonesian )

Go Green Initiative
Go Green Initiative didirikan pada tahun 2002 di Pleasanton, California oleh Jill BuckGo Green Initiative (GGI) adalah Program Pendidikan & Stewardship Lingkungan yang berlokasi di seluruh 50 negara bagian dan di 13 negara. 
Ini gratis untuk semua sekolah dan beroperasi di pra-sekolah melalui universitas.Prinsip

Prinsip utama dari GGI mengikuti GREEN singkatan dan berdiri untuk:

  • Menghasilkan kompos. Ini adalah cara alami untuk daur ulang.Melalui program kompos dasar dan cacing, anak-anak belajar tentang ekologi, biologi dan pengurangan limbah.
  • Mendaur ulang segala yang tidak dapat digunakan kembali dan membeli item yang dapat didaur ulang. Dengan cepat menyusut ruang TPA dan berkurangnya sumber daya alam, daur ulang tidak pernah lebih penting. Daur ulang barang-barang seperti cartridge kertas, plastik, aluminium dan tinta mengurangi emisi gas rumah kaca beracun dan menghemat energi.
  •  Mengelola E-limbah dengan mencari solusi kreatif untuk mengalihkan bagian-bagian komputer usang, ponsel dan perangkat lain seperti dari aliran limbah. Sekolah yang mendaur ulang menyediakan banyak dibutuhkan bahan untuk produsen yang menghasilkan produk daur ulang.
  • Mendidik siswa, guru dan orang tua bertanggung jawab terhadap lingkungan perilaku. Ketika siswa, guru dan orang tua bekerja sama untuk membuat sekolah mereka ramah lingkungan, mereka lebih cenderung untuk mengambil perilaku yang sama ke dalam hidup dari mereka kampus. Tujuan kami adalah untuk menciptakan komunitas sekolah lingkungan bertanggung jawab seluruh bangsa dan seluruh dunia.
  • Mengevaluasi dampak lingkungan dari setiap kegiatan.Identifikasi produk dan praktek-praktek yang bisa mengancam kesehatan anak-anak dan dunia di sekitar mereka.Pertimbangkan memperbaiki lingkungan kampus dengan kegiatan seperti menghilangkan konsumsi energi yang berlebihan; mengevaluasi toksisitas pestisida yang digunakan dalam kelas dan di taman bermain; meningkatkan kualitas udara luar melalui upaya carpooling meningkat, dan bekerja untuk meningkatkan kualitas udara dalam ruangan.
  • Menasionalisasi prinsip-prinsip konsumsi kertas bertanggung jawab. Pertimbangkan pembelian konsumen pasca daur ulang kertas dan produk kantor. Gunakan teknologi untuk berkomunikasi secara elektronik sebanyak mungkin. Mencari cara untuk menyediakan akses Internet untuk semua keluarga sekolah.
Sejak tahun 2004, GGI telah menyelenggarakan Pertemuan Global melayani siswa, guru, orangtua, administrator, bisnis dan pemimpin pemerintahan. Internasional 2008 Go Green Earth Summit akan diselenggarakan di Syracuse, New York, 17-18 Oktober. Go Green Radio, yang diselenggarakan oleh pendiri, Jill Buck, mulai 27 Juni 2008 di 12:00 EST pada VoiceAmerica.

Go Green Initiative and Principles ( Version English )


Go Green Initiative


The Go Green Initiative was founded in 2002 in Pleasanton, California by Jill Buck 
The Go Green Initiative (GGI) is an Environmental Education & Stewardship Program located in all 50 states and in 13 countries. It's free to all schools and operating in pre-schools through universities.

Principles


The Main tenets of the GGI follow the acronym GREEN and stand for:
  • Generate compost. This is nature's way of recycling. Through basic and worm composting programs, children learn about ecology,biology and waste reduction.
  • Recycle everything that cannot be reused and purchase items that can be recycled. With fast shrinking landfill space and diminishing natural resources, recycling has never been more important. Recycling items such as paper, plastic, aluminum and ink cartridges reduces toxic greenhouse gas emissions and conserves energy. Manage E-waste by finding creative solutions to divert obsolete computer parts, cell phones and other such devices from the waste stream. Schools that recycle provide much-needed materials to manufacturers who produce recycled products.
  • Educate students, teachers and parents on environmentally-responsible behavior. When students, teachers and parents work together to make their schools environmentally friendly, they are more likely to take the same behaviors into their off campus lives. Our goal is to create environmentally responsible school communities throughout the nation and across the globe.
  • Evaluate the environmental impact of every activity. Identify products and practices that could threaten the health of children and the world around them. Consider improving the campus environment with activities such as eliminating excessive energy consumption; evaluating the toxicity of pesticides used in classrooms and on playgrounds; improving outdoor air quality through increased carpooling efforts; and working to improve indoor air quality.
  • Nationalize the principles of responsible paper consumption. Consider purchasing post consumer recycled paper and office products. Use technology to communicate electronically as much as possible. Seek ways to provide Internet access to all school families.
Since 2004, GGI has hosted a Global Summit servicing students, teachers, parents, administrators, businesses and government leaders. The 2008 International Go Green Earth Summit will be held in Syracuse, New York October 17–18. Go Green Radio, hosted by the founder, Jill Buck, begins June 27, 2008 at 12PM EST on VoiceAmerica.

Thursday, June 23, 2011

Visit Indonesia

1.INDONESIA

image
Lake Situ Gunung, West Java


Raja Ampat, Papua

Friday, May 27, 2011

BEBERAPA CARA MENCEGAH GLOBAL WARMING

1. Jika bisa tidak makan makanan cepat saji
2. Mematikan lampu jika tidak terpakai
3. Jangan membuka lemari es (kulkas) terlalu lama
4. Menggunakan lampu hemat energi
5. Mengganti bahan bakar kendaraan, seperti bio solar, bio pertamax
6. Memakai gelas yg bisa di pakai terus-menerus
7. Mematikan mesin kendaraan saat tidak terpakai
8. Masak dan makan dari bahan yang masih segar
9. Menggunakan produk lokal
10. Mendaur ulang barang-barang yang masih bisa di daur ulang seperti: plastik, kertas, alumunium dll

Friday, May 20, 2011

Keadaan Bumi Masa Kini

Bumi ini adalah kumparan berukuran besar yang berputar secara perpetual dengan pusat massa adalah garis vertikal kutub utara-kutub selatan. Dengan angular momentum konstan, maka energy kinetic yang terjadi tidak dirasakan oleh manusia ataupun mahluk yang ada dibumi ini. Energy kinetic yang dihasilkan dari perputaran perpetual bumi menyebabkan gravitasi, daya tarik bumi terhadap benda-benda yang dekat dengan bumi.

Melimpahnya CO 2 di atmosfir menyebabkan keseimbangan alam bumi berubah, ozon pun menjadi kecil dan menyebabkan lubang besar yang memungkinkan ultra violet sinar matahari mencapai ke bumi langsung tanpa filter oleh atmosfir bumi. Ultra violet sinar matahari yang masuk lewat kutub Selatan dan
Utara ini dimana ozon bumi sudah terkikis.


Pernahkah anda membayangkan dunia yang hanya diisi oleh manusia saja. Hewan-hewan banyak yang punah
(kecuali hewan parasit), demikian juga tumbuh-tumbuhan. Sungguh suatu keadaan yang sangat mengerikan apabila hutan hujan berubah menjadi gurun, sungai mengering dan sumber-sumber kehidupan semakin menyusut. Manusia sebagai satu-satunya penguasa di bumi tumbuh seperti semut yang menghabiskan semua sumber daya sekarang dan masa depan.

Yang tinggal mungkin hanyalah bekas planet yang diberi nama “Earth”dulunya biru yang sekarang berubah warna menjadi merah.




Yang atas adalah gambar bumi sekarang, dan yang bawah adalah gambar bumi di masa depan (hanya sebuah ilustrasi)
Apakah benar seperti yang dikatakan banyak orang bahwa kiamat akan segera tiba ? Bayangkan saja pada zaman rasulullah saja beliau bersabda bahwa

kiamat sudah dekat, Bagaimana dekatnya kita sekarang ini ? Wallahua’lam…
Oleh karena itu kawan sudah semestinya kita ini para calon intelektual muda untuk dapat dan sepantasnya memberi contoh yang baik untuk anak cucu kita di masa mendatang agar dapat membuat bumi kita menjadi biru lagi, bagaimana caranya? Diawali dengan hal yang mudah dulu, yaitu membuang sampah pada tempatnya, kemudian baru dengan cara penghijauan lingkungan sekitar kita dahulu, setelah itu baru kelingkup yang lebih luas.

KONDISI HUTAN MANGROVE

Hutan mangrove adalah tipe hutan yang khas terdapat di sepanjang pantai
atau muara sungai yang dipengaruhi oleh pasang surut air laut. .

  1. Kondisi Umum di Indonesia
Berdasarkan data tahun 1984, Indonesia memiliki mangrove dalam
kawasan hutan seluas 4,25 juta ha, kemudian berdasar hasil interpretasi citra
landsat (1992) luasnya tersisa 3,812 juta ha dan berdasarkan data Ditjen RRL (1999), luas hutan mangrove Indonesia tinggal 9,2 juta ha (3,7 juta ha dalam kawasan hutan dan 5,5 juta hadi luar kawasan). Namun demikian, lebih dari setengah hutan mangrove yang ada (57,6 %), ternyata dalam kondisi rusak parah, di antaranya 1,6 juta hadalam kawasan hutan dan 3,7 juta ha di luar kawasan hutan. Kecepatan
kerusakan mangrove mencapai 530.000 ha/th

B. Kondisi Mangrove di Sumatera Barat
Hampir sama dengan kondisi Indonesia pada umumnya, kondisi hutan
mangrove di Sumatera Barat juga sedang mengalami degradasi.
total luas hutan mangrove di Sumatera Barat 51.915,14 ha.
Di daratan Sumatera Barat, hutan mangrove yang terletak dalam kawasan
hutan 6.060,98 ha dan di luar kawasan hutan 13.253,76 ha, sedangkan sisanya
terletak di Kepulauan Mentawai 32.600,00 ha. Dari luasan hutan mangrove
yang berada di daratan Sumatera Barat tersebut hanya 4,7% (909,82 ha) yang
kondisinya baik, sementara 95,3% (18.404,92 ha) dalam keadaan rusak

C.Beberapa jenis mangrove
- Bakau (Rhizopora )
- Api-api (Avicennia )
- Pedada (Sonneratia )
- Tanjang (Bruguiera )


D.Peranan Sosial Ekonomis Mangrove

1.Bahan Bangunan
    Kayu mangrove seperti R. apiculata, R. Mucronata, dan B. gymnorrhiza
sangat cocok digunakan untuk tiang atau kaso dalam konstruksi rumah karena
batangnya lurus dan dapat bertahan sampai 50 tahun. Pada tahun 1990-an
dengan diameter 10-13 cm, panjang 4,9-5,5 m dan 6,1 m, satu tiang mencapai
harga Rp 7.000,- sampai Rp 9.000,-. Kayu ini diperoleh dari hasil penjarangan

2. Pertanian
    Keberadaan hutan mangrove penting bagi pertanian di sepanjang pantai
terutama sebagai pelindung dari hempasan angin, air pasang, dan badai.
Budidaya lebah madu juga dapat dikembangkan di hutan mangrove, bunga dari
Sonneratia sp. dapat menghasilkan madu dengan kualitas baik. Tempat di
areal hutan mangrove yang masih terkena pasang surut dapat dijadikan
pembuatan garam. Pembuatan garam dapat dilakukan dengan perebusan air
laut dengan kayu bakar dari kayu-kayu mangrove yang mati. Di Bali, garam
yang diproduksi di sekitar mangrove dikenal tidak pahit dan banyak
mengandung mineral dengan harga di pasar lokal Rp 1.500,-/kg, sedangkan
bila dikemas untuk dijual kepada turis harganya menjadi US$ 6 per 700 gram

3. Obat-obatan
    Beberapa jenis mangrove dapat digunakan sebagai obat tradisional. Air
rebusan R. apiculata dapat digunakan sebagai astrigent. Kulit R. mucronata
dapat digunakan untuk menghentikan pendarahan. Air rebusan Ceriops tagal
dapat digunakan sebagai antiseptik luka, sedangkan air rebusan Acanthus
illicifolius dapat digunakan untuk obat diabetes.

Wednesday, March 30, 2011

Admin :D

Admin : Khairil as a creator
              Rifqi as a creator
              Azis as a creator
              Fadil as a creator

Twitter : Khairil : @khairilanshar
               Rifqi : @rifqiwisnu
               Azis : @azispramanew 
               Fadil : @fadil0712 / fadilaja@yahoo.com

Facebook : Khairil : irillucu@yahoo.co.id
                   Rifqi : rifqiwisnu@yahoo.com
                   Azis : azis_prama@yahoo.co.id
                   Fadhil : fadilafganisme@yahoo.co.id


Thanks For The Reader and don't Forget to comment and vote Thanks 
by: admin

Sunday, March 20, 2011

PENEBANGAN LIAR

Penebangan liar memiliki dampak yang menghancurkan hutan. Efeknya termasuk deforestasi, hilangnya keanekaragaman hayati dan perubahan iklim mendorong. Hal ini menciptakan konflik sosial dengan penduduk asli dan lokal dan mengarah pada kekerasan, kejahatan dan pelanggaran hak asasi manusia.
hutan Kuno telah berevolusi selama ribuan tahun ke habitat yang unik dan vital bagi jutaan jenis tumbuhan dan hewan. Mereka juga rumah bagi jutaan orang yang bergantung pada mereka untuk mata pencaharian mereka dan kelangsungan hidup.
Diperkirakan bahwa sekitar 1,6 milyar orang di seluruh dunia bergantung pada hutan untuk mata pencaharian dan 60 juta masyarakat adat bergantung pada hutan untuk subsisten mereka.
Klik pada gambar diatas untuk melihat perjalanan kayu ilegal dari hutan ke konsumen

Skala Soal

Antara Agustus 2003 dan 2004, laju deforestasi untuk Amazon, hutan tropis terbesar di dunia, adalah yang tertinggi kedua yang pernah dicatat. Seluas 26.130 kilometer persegi - sekitar ukuran Belgia - hancur, sebagian besar secara ilegal.
Contoh Harga Kayu Illegal Logging di Memproduksi Negara
  • Di Indonesia diperkirakan sampai 90 persen penebangan adalah ilegal.
  • Di Amazon Brazil diperkirakan bahwa 60-80 persen penebangan adalah ilegal.
  • Dalam Kamerun 50 persen dari penebangan antara 1999-2004 diperkirakan telah ilegal.

Pembalakan liar pendanaan kejahatan dan mendistorsi pasar

Pendapatan dari kegiatan illegal logging telah digunakan untuk mendanai perang saudara, kejahatan terorganisir dan pencucian uang, semua yang mengancam keamanan internasional.
Penebangan liar merusak perdagangan kayu legal dan dikelola dengan baik oleh perusahaan yang bertanggung jawab oleh bawah memotong harga dan membuatnya kurang kompetitif. Link ke dokumen dengan perusahaan sign up yang saya kirimkan melalui am?
Bank Dunia memperkirakan bahwa biaya penghasil kayu illegal logging negara antara US $ 10-15000000000 per tahun pendapatan hilang, akuntansi selama lebih dari sepersepuluh dari total perdagangan kayu di seluruh dunia, diperkirakan akan lebih dari US $ 150 miliar per tahun. Ini pendapatan yang hilang adalah sangat diperlukan untuk layanan publik yang sangat dibutuhkan seperti membangun sekolah dan rumah sakit.
Mengharapkan atau meminta satu negara untuk memerangi pembalakan liar sementara pada saat yang sama, menerima atau mengimpor kayu ilegal tidak mendukung upaya-upaya untuk memerangi kejahatan hutan ini .... Bahkan, memungkinkan impor dan perdagangan produk kayu ilegal bisa dianggap sebagai suatu tindakan untuk membantu atau bahkan untuk melakukan kejahatan hutan.
Muhammad Prakosa, Menteri Kehutanan Indonesia, Januari 2003.

Penyebab Soal

Lemahnya tata kelola dan korupsi di negara-negara penghasil kayu dan kegagalan pemerintah di negara-negara konsumen seperti Uni Eropa, AS dan Jepang untuk melarang impor kayu ilegal dan merusak login, memungkinkan perusahaan-perusahaan penebangan kayu yang tidak bermoral dan pedagang di seluruh dunia untuk mengeksploitasi hutan alam.
Peningkatan permintaan di seluruh dunia untuk produk kayu, terlepas dari legalitas mereka, adalah memicu kerusakan hutan. Misalnya Uni Eropa merupakan importir signifikan kayu dari daerah mana ilegal dan merusak logging merajalela.

Politik tindakan: tidak cukup untuk menyelamatkan hutan

Menakjubkan Uni Eropa tidak memiliki hukum untuk menghentikan impor kayu ilegal ke Eropa. Sebuah Rencana Aksi Uni Eropa Terhadap Penegakan Hukum Kehutanan Tata Kelola dan Perdagangan, yang dikenal sebagai FLEGT merekomendasikan pengembangan hukum, yang bisa termasuk melarang impor kayu ilegal. Sampai sekarang Komisi Eropa hanya mempromosikan tindakan sukarela, yang secara luas dianggap tidak cukup untuk melindungi hutan atau orang-orang yang bergantung pada mereka untuk mata pencaharian mereka. Ini tidak akan cukup untuk menyelamatkan hutan. Baca lebih lanjut

Alternatif untuk Perusakan Hutan

Alternatif untuk perusakan hutan meliputi sumber kayu dari hutan yang dikelola dengan baik dan The Forest Stewardship Council (FSC) .

Sistem Verifikasi Legalitas

Pasar untuk verifikasi legalitas produk kayu telah berkembang. Banyak sistem dan layanan telah dikembangkan untuk memeriksa, lisensi atau sertifikasi kayu legal.Kebutuhan untuk menilai dan memantau kredibilitas skema ini sangat penting dan Greenpeace telah mengambil tugas ini. ini penilaian , berdasarkan analisis desktop dan korespondensi langsung dengan's primer verifier dunia, kelas verifikasi legalitas sistem tujuh terhadap kriteria memberikan persyaratan penting minimum untuk memastikan kredibilitas.